KENAL DEKAT
Izin Pendirian : 183/D/O/2010
Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang yang mampu menghasilkan lulusan tenaga pendidik dan tenaga profesional dibidang Bahasa Jepang yang kompeten, inovatif, berbudaya, dan berdaya saing tinggi.,
" Salam, Senyum, Sapa, dan Sopan Santun "
Visi: Mengembangkan pendidikan bahasa Jepang yang unggul berdasarkan Tri Hita Karana melalui penelitian pada bidang pendidikan, linguistik, dan budaya Jepang
PENGUMUMAN TERKINI
Berita Terkini
Desember 17, 2024
Senin, 16 Desember 2024, Fakultas Administrasi Bisnis Kanto Gakuin University, Yokohama, Jepang, mengadakan kegiatan pembicara tamu bertajuk “Indonesian Communication Culture” […]
Desember 16, 2024
Di era globalisasi, teknologi memudahkan perguruan tinggi untuk berkolaborasi. Salah satu bentuk kolaborasi yang dapat dilakukan adalah Virtual Joint Teaching. […]
Desember 5, 2024
Dua mahasiswa dari Program Studi Pendidikan Bahasa Jepang Undiksha, Nabila Yuniar Mashudi dan Kadek Hoshi Perdana Putra dari semester 5 […]